ISI BALI Gelar Rapat Persiapan Pelaksanaan UTBK-SNBT 2025

Foto: Rektor ISI BALI, Prof. Dr. Wayan ‘Kun’ Adnyana didampingi Koordinator Pelaksana UTBK-SNBT 2025, I Ketut Adi Sugita, S.Sos., MM dalam rapat persiapan pelaksanaan UTBK-SNBT Tahun 2025 di Ruang Vicon ISI BALI, Rabu (16/4). Institut Seni Indonesia Bali (ISI BALI)...

ISI BALI dan Pemkab Tabanan Jalin Kolaborasi untuk Pemajuan Kebudayaan

Foto: Rektor ISI BALI, Prof. Dr. Wayan Adnyana beserta jajaran bersama Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Kabupaten Tabanan Drs. I Made Agus Harthawiguna, M.Si. beserta pejabat terkait dari Pemkab Tabanan, Senin (14/4) Institut Seni Indonesia Bali (ISI BALI) bersama...

ISI BALI MEMPERSEMBAHKAN PERGELARAN SENI EKO-RELIGIUS R’TA SAMASTA CITTA DI PURA ULUN DANU BATUR

Bangli, 13 April 2025 — Institut Seni Indonesia (ISI) Bali mempersembahkan sebuah pergelaran seni eko-religius bertajuk R’ta Samasta Citta, sebagai bagian dari program Bali Citta Pradesa, yang digelar di ruang sakral Pura Kahyangan Jagat Ulun Danu Batur. Pergelaran...

Artikel

Rumah Tinggal Dengan Gaya Bali Modern Di Ubud

Kiriman : I Made Cahyendra Putra (Mahasiswa Desain Interior FSRD ISI Denpasar) ABSTRAK Rumah adat Bali adalah cerminan dari budaya Bali yang sarat akan nilai-nilai Hindu. Beragam keunikan dari sisi arsitekturnya maupun dari makna filosofis yang terkandung di dalamnya...

Rumah Tinggal Dengan Gaya Arsitektur Bali Modern Di Denpasar

Kiriman : Naya Maria Manoi (Mahasiswa Desain Interior FSRD ISI Denpasar) ABSTRAK Arsitektur tradisional Bali merupakan budaya peninggalan masa lalu yang sangat berharga dan penting untuk dilestarikan. Namun, budaya masa kini juga menuntut kebutuhan masyarakat akan...

Dekorasi Untuk Pelaminan Pengantin

Kiriman : Ni Made Dwi Oktaviani (Staff UPT. TIK ISI Denpasar) Abstrak Rakyat Indonesia baru saja disuguhi tayangan langsung lewat beberapa stasiun televisi, upacara akad nikah dan resepsi pernikahan putri Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu dengan Bobby Nasution di...

Aktualisasi Dan Eksistensi Dramatari Parwa Di Desa Sukawati

Kiriman : Dr.  Kadek Suartaya, S.SKar., M.Si (Dosen FSP ISI Denpasar) Abstrak Pada era globalisasi ini komunitas seni pertunjukan Parwa di Banjar Babakan, Sukawati, Gianyar,  masih menyisakan gairah berkesenian walau belum mampu eksis. Mereka sempat mencoba bangkit...

Loading...